EFIN (Electronic Filing Identification Number) adalah nomor identitas yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) kepada Wajib Pajak yang melakukan transaksi elektronik dengan Ditjen Pajak, seperti lapor SPT melalui e-Filing dan pembuatan kode billing pembayaran pajak. Berikut ini adalah tata cara yang harus Anda lakukan untuk memperoleh dan mengaktifkan EFIN bagi Wajib Pajak Orang …